Pemberian Link pada Bagan-Bagan Power Point 2007
Berikut Langkah-langkahnya
1. Perhatikan gambar berikut ini:
2. Pada Bagan 3. Klik Kanan—Hyperlink—maka muncul jendela insert hyperlink. Pada jendela tersebut klik. Kliklah Place in This Document (lingkaran merah) —Klik slide 3 (terserah anda slide mana yg akan anda tujukan) —Ok. Lihat gambar dibawah ini:
3. Klik bagan 4. Klik Kanan—Hyperlink—maka muncul jendela insert hyperlink. Pada jendela tersebut klik. Kliklah Place in This Document(lingkaran merah) —Klik slide 4 (terserah anda slide mana yg akan anda tujukan) —Ok. Ini sama caranya pada langkah no.2. sampai pada bagan no.7.
4. SELESAI
5. Untuk slide ke 2. Pada gambar Home berada pada sudut kanan. Itu juga diberi link caranya juga sama membuat hyperlink, ikuti saja langkah 2. Tapi disitu pilih slide 2 (untuk kembali ke Menu Utama).
Silahkan download hasil Power Pointnya disini: Presentasi Power Point VC
Post a Comment
Post a Comment
Jangan menjadi Pembaca yang bisu. Tinggalkan KOMENTAR ANDA, demi kelancaran postingan berikutnya. Terima Kasih